Tentang Pesan Pernikahan


“Siap-siap aja stor, ketika tujuan nikah lo buat beribadah, siap-siap untuk tidak mencintai suami lo dengan terlalu.” Saya sempat terdiam. Memproses kembali kata-kata dari teman baik saya. Mengulang-ulang lagi maksud yang tersirat didalam kalimat teman saya tersebut. “Maksudnya gimana ya?”, saya lanjut bertanya untuk memperjelas kalimatnya tadi. “Iya stor, tidak bisa ada dua cinta dalam […]

Tentang Kehilangan (2)


Dari dulu sampai sekarang saya selalu takut bahkan hanya untuk membayangkan kemungkinan kehilangan. Rasanya pasti tidak terperi. Kehilangan barang berharga saja sudah tidak karuan, apalagi kehilangan orang tersayang yang tidak mungkin bisa terengkuh lagi jika ajal sudah menghampiri. Seperti bayangan kemungkinan akan kehilangan orangtua yang teramat disayangi. Sebenarnya saya sangat sadar, bahwa kita harus mempersiapkan […]

Tentang Kita


Masih ingatkah kamu? Ketika kita sibuk mencari rute baru, memanjang-manjangkan perjalanan hanya untuk berbicara lebih lama dari biasanya. Rumah yang hanya sepelemparan batu pun menjadi berjarak lebih jauh dari kemarin. Kaki telah berkompromi dengan rasa yang meluap-luap, meminta waktu untuk tidak sampai-sampai pada akhirnya… Kata mereka kita sedang jatuh cinta Tak lagi lelah jadi penentu […]